Wednesday, September 19, 2012

PESONA WISATA YOGYAKARTA : Pasar Kota Gede


PESONA WISATA YOGYAKARTA  : PASAR KOTA GEDE
Pasar Kotagede merupakan bagian dari konsep Catur Gatra Tunggal., yaitu kawasan Pasar sebagai pusat perekonomian, Alun-alun sebagai pusat budaya masyarakat, Masjid sebagai pusat peribadatan, dan Keraton sebagai pusat kekuasan. Meski terpisah namun terhubung oleh koridor jalan-jalan, sehingga empat wahana ini menjadi kesatuan yang tunggal.

PASAR KOTA GEDE

PASAR KOTA GEDE

PASAR KOTA GEDE

PASAR KOTA GEDE

Menarik untuk dikunjungi tatkala aktifitas Pasar Kotagede bersamaan dengan pasaran Legi. Aktifitas saat pasaran ini jauh lebih besar daripada hari lainnya. Aktifitas kegiatan jual beli para pedagang hingga meluas sampai diluar pasar hingga memenuhi lorong-lorong kampung disekitar pasar Kotagede. Pasaran Legi menjadi ramai karena berbagai pedagang dari tempat lain datang untuk berjualan di Pasar Kotagede seperti, pedagang dari Piyungan, Imogiri, Terongn Dlingo dan  Magelang.

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : PESONA WISATA YOGYAKARTA : Pasar Kota Gede

0 comments:

Post a Comment