Tuesday, November 6, 2012

Candi Banyu Nibo Sleman


Candi Banyu Nibo Banyunibo mempunyai arti “air menetes” yang merupakan candi peninggalan agama Budha abad IX. Candi ini juga disebut “Si Sebatang Kara Banyu Nibo” karena letaknya yang terpencil ditengah persawahan dan rumpun pisang terpisah dari kelompok candi-candi yang lain. Candi ini dapat dicapai dengan kendaraan umum dari simpang tiga jalan raya Yogya-Solo yang menuju ke Piyungan sepanjang 2 kilometer atau 1 kilometer dari mulut jalan setapak yang menuju ke Petilasan Keraton Ratu Boko hingga tiba di komplek SKSD Palapa DIY. Selanjuynya perjalanan dengan jalan kaki menyusuri persawahan kearah timur (kiri), kurang lebih 1 kilometer.

Candi Banyu Nibo

Candi Banyu Nibo

Candi Banyu Nibo

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Candi Banyu Nibo Sleman

0 comments:

Post a Comment